Compaq Tablet TC1000

Karena memang maniak teknologi, oleh-oleh dari negeri-nya Ratu Elizabeth untuk istri juga tidak jauh dari barang elektronik. Dan kali ini saya bawakan dia sebuah tablet pc keluaran HP Compaq tipe TC1000. Walaupun cukup lawas namun saya merasa dia sudah akan mencukupi keperluan istriku yang sedang bersiap untuk kuliah S2 di …

Tiga puluh satu tahun

Di Indonesia sekarang tepat tanggal 3 Mei jam 6.10 neh, artinya umur saya sudah bertambah 1 lagi deh alias jatah hidup di dunia sudah berkurang 1 tahun. Namun kali ini adalah pertama kalinya saya berulang tahun di negeri orang tanpa keluarga. Biasanya, istri sudah membuatkan kue ulang tahun spesial buat …

Sholat Jum’at di Gereja… Bisa aja dong

Buat yang tinggal di negara dengan mayoritas penduduknya muslim sangatlah mudah menemukan tempat Sholat. Apalagi di Indonesia, dapat dipastikan bahwa di tiap RT ada setidaknya satu musholla. Bagaimana dengan masjid? Tinggal tanya pada orang sekitar dan dengan cepat akan ditunjukkan dimana masjid terdekat. Tapi bagaimana dengan yang tinggal di wilayah …

Perjalanan Menuju London

Packing – 6 April Setelah mendapat kepastian bahwa saya berangkat pada hari Sabtu tanggal 7 April dengan menggunakan pesawat Singapore Airlines, istri segera melakukan packing terhadap baju dan barang-barang lain yang diperlukan. Saya juga mewanti-wanti dengan istri agar tidak terlalu banyak membawa pakaian karena disana ada mesin cuci. Taklupa juga …

Multipass 180 Days

Sudah lewat 3 hari deh dari pengajuan Visa saya. Hari ini seperti biasa saya datang dan langsung cek status ke situs UK Indonesia dan status permohonan Visa saya masih sama… sedang dikirim ke British High Council. Eh.. dan sekitar jam 11-an, Danur, salah satu rekan yang juga berangkat, melakukan pengecekan …

Visa UK

Sehubungan dengan “penugasan” saya ke London maka hari ini saya mengurus Visa setelah Surat Undangan dari kantor London datang tadi malam. Semua persyaratan segera disiapkan oleh bagian administrasi kantor yang hanya terdiri dari: surat keterangan kerja dari kantor; surat undangan; surat keterangan keuangan dari bank; fotokopi paspor; fotokopi ktp; fotokopi …

Bali 2006: Bulan Madu yang tertunda

Sebenarnya perjalanan ke Bali sudah direncanakan tidak lama setelah kami menikah di September 2004. Ketika itu bahkan tiket dan hotel sudah disiapkan. Sayangnya dikarenakan satu dan lain hal akhirnya perjalanan tersebut dibatalkan. Semenjak saat itu, saya menjanjikan istri untuk berlibur ke bali bilamana telah tersedia dananya. Dan akhirnya pada bulan …