Windows 8.1 Update

Pagi ini Windows 8.1 saya tiba-tiba terasa lambat dan tidak snappy. Setelah melakukan pengecekan singkat akhirnya saya memutuskan untuk me-restart notebook Sony Vaio saya. Namun saat meng-klik power button ternyata ada pilihan ‘Restart’ berubah menjadi ‘Update and Restart’ yang menandakan ada update bagi Windows yang bisa saya terapkan. So saya …

Windows 8.1

Sudah hampir 6 bulan lebih saya meng-install MS Windows 8.1 di notebook Sony Vaio. Installasi ini saya lakukan karena keinginan untuk membuat aplikasi Windows Phone (yang sampai sekarang masih belum terlaksana juga). Dan karena memang didesain untuk tablet dan bukan untuk desktop maka seperti juga pengguna lainnya saya mengalami kesulitan.

Setup Android JAVA_HOME environment variables

Untuk melakukan coding Android menggunakan Android Development Tools (ADT) berbasis Eclipse, diperlukan Java Development Kit yang telah terinstall dengan baik di komputer anda. JDK terupdate bisa anda download disini Setelah installasi JDK selesai dengan sukses, ternyata ADT memerlukan anda untuk mensetup ‘Environment Variables’ windows untuk memberitahu dimana lokasi JDK berada.

Updated: Setting CommandTimeOut di TableAdapter

Ternyata, object this._adapter lebih sering bernilai null sehingga code dalam partial class table adapter tidak memberikan efek apapun. Namun object this.Adapter ternyata memberikan hasil yang ingin dicapai. Jadi rubah code di tahap 4 yang terdapat disini menjadi: public int CommandTimeout         {             get             {                 if (this.CommandCollection != …

Setting CommandTimeOut di TableAdapter

Secara default, TableAdapter menggunakan TimeOut 30s untuk setiap interaksi-nya ke database. Namun ada kalanya suatu transaksi database membutuhkan waktu yang lebih lama dari 30s. Sayangnya TableAdapter tidak menyediakan akses secara langsung ke parameter TimeOut ini karena semua object yang diperlukan untuk interaksi dengan database dibuat secara on the fly saat …

Sinkronisasi Data Model dan Live Database menggunakan MySQL Workbench

Sepanjang pengalaman saya pribadi, hampir seluruh software yang saya kembangkan selalu mengalami perubahan database sepanjang perjalanan cycle-nya… baik saat pengembangan ataupun setelah deployment. Bagi yang sering menggunakan MySQL Workbench, tentu menyadari bahwa kita lebih sering frustasi karena fitur sinkronisasi Data Model dengan Live Database sering berakhir dengan pesan error dari …

Read SMTP configuration in System.Net.Mail

System.Net.Mail can configure itself using special settings at our application configuration. This is an example of node sample at configuration file: <system.net>     <mailSettings>       <smtp from="info@isnandi.net">         <network host="localhost" password="test" userName="dony" />       </smtp>     </mailSettings>   </system.net>